Atasi Radang Usus Besar dengan Minyak Zaitun

Oktober 15, 2010 3 komentar

Peningkatan konsumsi minyak zaitun diduga mengurangi risiko penderitaan akibat radang usus besar, demikian temuan satu studi baru. Temuan baru itu disajikan Sabtu dalam konferensi Digestive Disease Week di New Orleans, Amerika Serikat.
Beberapa peneliti dari School of Medicine, University of East Anglia, di Inggris, Baca selengkapnya…

Zaitun, Si Mungil Sarat Nutrisi

Oktober 13, 2010 Tinggalkan komentar

Minyak Zaitun atau yang dikenal dengan nama olive oil memiliki khasiat yang baik untuk tubuh. Tidak hanya minyaknya saja, tapi buah zaitun memiliki kandungan nutrisi yang sangat dibutuhkan tubuh. Seberapa banyak kita harus memakannya agar manfaatnya terasa? Baca selengkapnya…

Susu Formula Kurang Cocok untuk Bayi Sehat

Susu formula sebenarnya diperuntukkan bagi bayi prematur atau kurang berat, tapi untuk bayi sehat sebaiknya jangan buru-buru memberikan susu formula hingga batas pemberian ASI eksklusif. Kenapa susu formula tidak cocok untuk bayi sehat?

Dari penelitian yang dilakukan ilmuwan Inggris ditemukan Baca selengkapnya…

Obat Herbal Kurang Cespleng, Benarkah?

Agustus 30, 2010 Tinggalkan komentar

Mendengar kata herbal, apa yang terlintas di benak anda? Kendati masyarakat telah turun-temurun memanfaatkannya dalam pengobatan, herbal tetap saja lebih inferior ketimbang obat konvensional. Betulkah ia kurang cespleng? Baca selengkapnya…

Susu Formula Berisiko Menyebabkan Otak tak Berkembang

Agustus 30, 2010 2 komentar

Pemberian susu formula pada bayi baru lahir ternyata memberi risiko yang tak ringan. Otak bayi berpotensi tidak berkembang akibat terlalu banyak mengkonsumsi susu formula.

”Risiko sistem jaringan otak tidak terbangun sebesar 20 persen,” kata Penasihat Ikatan Bidan Indonesia (IBI) DKI Jakarta, Sri Purwanti Hubertin, Senin (23/8).

Hubertin mengatakan bahwa kandungan susu formula tidak sebaik kandungan nutirisi yang terdapat di dalam air susu ibu (ASI). Baca selengkapnya…

Lingzhi, Jamur Anti Kanker

Agustus 27, 2010 Tinggalkan komentar

Di antara berbagai makanan dan suplemen yang dipercaya dapat membantu menyembuhkan kanker, jamur merupakan salah satu favorit. Lingzhi (Ganoderma lucidum) salah satunya. Baca selengkapnya…

Beluntas, Bau Badan pun Tuntas

Agustus 20, 2010 Tinggalkan komentar

Punya masalah dengan bau mulut dan keringat yang menyengat? Sudah mencoba berbagai cara untuk mengatasinya tapi belum berhasil juga?

Daun tanaman Beluntas mungkin bisa jadi solusi bagi problem yang meresahkan itu. Baca selengkapnya…

Purwoceng, Viagra Alami

Agustus 19, 2010 Tinggalkan komentar

Purwoceng/ Purwaceng adalah tanaman legendaris yang dijadikan obat kuat oleh para raja atau kalangan istana di daerah jawa. Baca selengkapnya…

Khasiat Srigunggu utk Saluran Pernafasan

Agustus 19, 2010 Tinggalkan komentar

Srigunggu dikenal juga dengan istilah senggugu atau dalam bahasa Cina disebut San tai hong hua,nama ilmiahnya adalah Clerodendron Serratum. Baca selengkapnya…

Kemangi, Tak Sekedar Pewangi Mulut

Agustus 18, 2010 Tinggalkan komentar

KEMANGI (Sunda: surawung) tidak asing lagi bagi kita, sering kita jumpai di pasar tradisoinal ataupun dipajang di rak-rak pasar swalayan yang dijual dalam ikatan-katan kecil. Harganya bisa dibilang relatif murah, kita biasa membelinya sekadar untuk lalap atau sebagai bumbu aromatic dalam masakan. Kemangi merupakan anggota famili lamiaceae yang berarti kelompok tanaman dengan bunga berbibir. Nama genus kemangi adalah ocimum yang berarti tanaman beraroma. Aroma khas tersebut muncul dari daunnya. Kemangi berkerabat dekat dengan tanaman selasih (ocimun sancium), daun mint (mentha arvensis), dan daun bangun-bangun alias daun jinten (coleus amboinicus). Daun mint di Sunda dikenal dengan karesmen, lazim dilalap mentah. Kerabat yang paling dekat dengan kemangi adalah basil (ocimun amboinicus). Baca selengkapnya…